Google sudah menunjuk beberapa produsen ponsel tanah air yaitu Evercoss, Nexian dan Mito untuk menjadi mitra bisnisnya guna mewujudkan Smartphone Android One. Ketiga vendor smartphone ponsel lokal tersebut sekarang sudah resmi merilis serta memasarkan produk hasil kerjasamanya dengan google yaitu Android One di Indonesia, berikut adalah seri-seri smartphone android one Android one yang pertama Evercoss One X, yang kedua Nexian Journey One dan yang ke Mito Impact A10. Ketiga ponsel Android One tersebut saat ini sudah siap bersaing dengan smartphone tangguh yang lain untuk menarik hati para gadgeter maniak di Indonesia. dalam kerjasama ini Pihak google telah meminta kepada vendor mitranya yaitu Evercoss, Mito dan Nexian agar harga smartphone Android One yang beredar di Indonesia itu di bandrol dengan kurang dari harga 1.400.000,00.
Selain harga yang murah smartphone Android one ini seluruhnya sudah mengusung Opating sistem Lollipop android 5.0 dan akan selalu menggunakan android versi yang terbaru, dan dari OS ini smartphone ini juga sudah di bekali dengan processor dengan clock speed 1.3 GHz dan ram yang terpasang pun sudah berkapasitas 1 GB.
Berikut adalah Spesifikasi dan Harga dari smartphone android one tersebut :
![]() |
www.hariangadget.com |
1. Evercoss One X
New Price : Rp.999,000,00
second price : -
SIM Card : Dual SIM Card
Dimensi Layar : 4.5inchi FWVGA
Processor : Quad-Core 1.3 GHz – Cortex A7
RAM : 1GB
Memory Tanam : 8 GB
Memory Flexibel : MicroSD 32 GB
Kamera depan dan belakang (2MP dan 5 MP)
Bateray : Lithium-ion 1700mAh
OS : Android™ 5.1, Lollipop®
![]() |
www.hariangadget.com |
2. Mito Impact
New Price : Rp.999,000,00
second price : -
SIM Card : Dual SIM Card
Dimensi Layar : 4.5inchi FWVGA
Processor : Quad-Core 1.3 GHz – Cortex A7
RAM : 1GB
Memory Tanam : 8 GB
Memory Flexibel : MicroSD 32 GB
Kamera depan dan belakang (2MP dan 5 MP)
Bateray : Lithium-ion 1700mAh
OS : Android™ 5.1, Lollipop®
![]() |
www.hariangadget.com |
3. Nexian Journey
New Price : Rp.999,000,00
second price : -
SIM Card : Dual SIM Card
Dimensi Layar : 4.5inchi FWVGA
Processor : Quad-Core 1.3 GHz – Cortex A7
RAM : 1GB
Memory Tanam : 8 GB
Memory Flexibel : MicroSD 32 GB
Kamera depan dan belakang (2MP dan 5 MP)
Bateray : Lithium-ion 1700mAh
OS : Android™ 5.1, Lollipop®
0 komentar:
Post a Comment